Recent Posts

Tuesday, June 14, 2011

Cara Menghilangkan Bau Badan Paling Efektif


Bau badan memang jadi masalah yang mengkhawatirkan,apalagi dikalangan perempuan,sungguh menjadi hal yang paling sensitif sekali.sepanjang pengalaman saya,bau badan memang  sangat mengganggu,tapi bukan berarti saya punya pengalaman bau badan lho…hee
Meskipun saya tidak bau badan,tapi saya tetap mengantisipasi untuk hal itu,saya punya cara tersendiri bagaimana menghilangkan bau badan.dibawah ini ada beberapa cara menghilangkan bau badan:
  1. Mandi paling tidak dua kali sehari,mandilah dengan sabun kesehatan.
  2. banyak minum air putih,karena dengan banyak minum air putih akan memperlambat metabolisme tubuh sehingga membantu menurunkan pengeluaran keringat.
  3. Jangan terlalu banyak mengkonsumsi makanan yang mengandung  banyak bumbu seperti bawang merah dan b.awang putih.
  4. Jangan stres berlebihan.
  5. Nah..yang terakhir ini adalah tips yang paling mujarab yang sudah saya buktikan sendiri.Meskipun kita tidak bau badan,tapi tidak salahnya mencoba cara ini.Setiap selesai mandi,saya selalu mengoleskan kapur sirih di ketiak saya,karena kapur sirih akan membuat ketiak kita tetap kering,dengan ketiak tetap kering,bakteri tidak akan berkembang biak. Silahkan anda buktikan sendiri khasiatnya.
Demikian beberapa tips dari saya,yang penting saran saya,jaga selalu kebersihan diri anda,karena kebersihan sebagian dari iman.


sumber : handokotantra.net
--------------------------------------------------------- 
Follow upil_keren on Twitter
Like to get the latest updates!
---------------------------------------------------------------
Share this great information with your friends! 

Related Posts

0 comments:

Post a Comment