Recent Posts

Sunday, June 05, 2011

Ukuran Cetak Foto


Banyak teman yang bertanya, kalau picture Foto dalam format JPG atau TIFF ini tak cetak di foto studio, apa gambarnya gak pecah ya?
Bukannya malas menjawab pertanyaan yang seringkali ditanyakan tersebut, tapi kalau banyak yang terus-terusan bertanya dengan pertanyaan yang sama...

Mending anda-anda lihat table dibawah ini saja ya, Biar kalau mencetak foto, gambarnya tidak pecah....

2R (2.5"x3.5")
3R (3" x 5") 640 x 480px
4R (4" x 6") 1024 x 768px
5R (5" x 7") 1280 x 1024px
6R (6" x 8") 1600 x 1200px
8R (8" x 10") 1800 x 1200px
kalau  dicetak 300dpi 300 dot per inch
3R = 8,9 x 12,7cm pada 300 dpi = 1051x1500 pixel
4R = 10,2 x 15,2cm pada 300 dpi = 1205x1795 pixel
5R = 12,7 x 17,8cm pada 300 dpi = 1500x2102 pixel
6R = 15,2 x 21,6cm pada 300 dpi = 1795x2551 pixel
8R = 20,3 x 25,4cm pada 300 dpi = 2398x3000 pixel
8R Plus = 20,3 x 30,5cm pada 300 dpi = 2398x3602 pixel
10R = 25,4 x 30,5cm pada 300 dpi = 3000x3602 pixel
10R Plus = 25,4 x 38,1cm pada 300 dpi = 3000 x 4500 pixel
atau kalau ingin mencetak untuk ukuran buku
A0 841 x 1189 1x 9933 x 14043 
A1 594 x 841 2x 7016 x 9933 
A2 420 x 594 4x 4961 x 7016 
A3 297 x 420 8x 3508 x 4961 
A4 210 x 297 16x 2480 x 3508 
A5 148 x 210 32x 1748 x 2480 
A6 105 x 148 64x 1240 x 1748
ukuran cetak foto dalam cm centimeter
2R = 6 x 9 cm
3R = 8,9 x 12,7 cm
4R = 10,2 x 15,2 cm
5R = 12,7 x 17,8 cm
6R = 15,2 x 20,3 cm
8R = 20,3 x 25,4 cm
8R Plus = 20,3 x 30,5 cm
10R = 25,4 x 30,5 cm
10R Plus = 25,4 x 38,1 cm
Oya arti R dari kata ratio atau perbandingan antara panjang dan lebar foto. Bilangan yang R yang pertama (2R, 3R, 4R dst) menunjukkan ukuran tinggi (sisi pendek sebuah foto) dalam satuan inchi. Sedangkan ukuran panjangnya biasanya +2 dari ukuran pendeknya. Jadi, kalau 2R artinya panjang foto 2 inches dan lebar foto 4 inches (2 +2). Selanjutnya ukuran foto 4R artinya lebar foto 4 inches dan panjangnya 6 inches (4+2) inches. Begitu seterusnya. R juga bisa berarti "recto" dari bahasa latin yang artiny "ukuran cetak" (printing size Abbreviation of recto).

sumber : yoxx.blogspot.com

---------------------------------------------------------
  Follow upil_keren on Twitter
Like to get the latest updates!
---------------------------------------------------------------
Share this great information with your friends! 

Related Posts

1 comments:

Post a Comment